Strawberry Camp Puncak


Strawberry Camp terletak di kawasan Wisata Cisarua Puncak tepatnya di Desa Jogjogan Cisarua dengan luas area Lebih kurang 11 H, Strawberry Camp berlokasi berdekatan dengan kawasan wisata air terjun yang cukup terkenal di Puncak, yaitu Curug Cilember, menjadikan lokasi Strawberry Camp akan sangat mudah dijangkau dan akan dengan menemukan lokasi tersebut, untuk menuju kelokasi, anda dapat dengan mudah menggunakan kendaraan roda dua, roda empat maupun menggunakan bus besar dapat langsung menuju lokasi, dengan areal parkir yang sangat luas dan nyaman yang dimiliki Strawberry Camp kami berkeyakinan akan menjadi pilihan bagi kegiatan anda.

Bagi anda atau Perusaaan yang ingin berkegiatan di sekitar Puncak, Strawberry Camp akan sangat cocok sekali untuk menjadi pilihan untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut, dengan luas areal yang kami miliki, yang dapat mengakomodasi hingga ribuan orang dengan fasilitas yang dimiliki Strawberry Camp diantaranya:

  • ·         Penginapan
  • ·         Aula yang luas
  • ·         Lapangan Kegiatan
  • ·         Kolam Renang
  • ·         Areal Trekking
  • ·         Camping Ground
  • ·         High Roof
  • ·         Musholla
  • ·         Areal Parkir Luas (Dapat Menampung Ratusan Mobil dan Puluhan Bus)

  
dengan berbagai fasilitas yang dimiliki, menjadikan Strawberry Camp merupakan pilihan yang sangat tepat sekali untuk kegiatan Outbound, beberapa kegiatan yang dapat anda lakukan diantaranya :

  • ·         Fun Games/ Fun Outbound
  • ·         Paint Ball
  • ·         Archery
  • ·         Menginap
  • ·         Persami (Kegiatan Kemping Sekolah dll)
  • ·         Team Building
  • ·         Training
  • ·         Gathering
  • ·         Wisata Edukasi Strawberry Camp
  • ·         Kids Outbound
  •       Concept Outbound 


Strawberry Camp juga berdekatan dengan lokasi wisata di Puncak seperti Taman Wisata  Matahari, Taman Safari Cisarua, Gunung Mas Puncak, dengan lokasi di ketinggian +- 800 dpl Cisarua Puncak memiliki pemandangan yang indah yaitu Gunung Gede Pangrango dan Gunung Salak, dengan lingkungan yang masih hijau hijau dengan udara yang masih bersih yang akan menjadikan lebih fresh ketika berada di lokasi kami, dikarenakan dekat dengan bukit bukit yang mengelilingi wilayah Strawbery Camp,  jadi tunggu apalagi bagi anda atau perusahaan yang ingin berkegiatan di Puncak, Strawberry Camp Cisarua Puncak merupakan pilihan yang tepat.

Strawberry Camp Puncak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar